Rekomendasi browser

Harap gunakan Internet Explorer 10 atau lebih tinggi untuk tampilan yang optimal di situs web Autonics.

Saat menggunakan Internet Explorer 10 atau lebih lama, penampil dan tata letak layar CAD 3D tidak dapat ditampilkan secara normal.
Untuk kemudahan menggunakan situs ini, sebaiknya upgrade ke browser modern.

browser img

Seri PRFD-K - Proximity Sensor Induktif Silindris Deteksi Jarak Jauh Berbahan Logam (Factor 1 pada Fe/Al)

NEW

Seri PRFD-K Proximity Sensor Induktif Silindris Deteksi Jarak Jauh Berbahan Logam (Factor 1 pada Fe/Al)

Proximity sensor induktif silindris berbahan logam seri PRFD-K memiliki fitur deteksi faktor 1 untuk memastikan jarak deteksi yang sama untuk besi dan aluminium. Hal ini memungkinkan deteksi yang stabil di lini produksi dengan target besi dan aluminium. Sensor ini memiliki housing berbahan logam dan head sensor yang terbuat dari stainless steel 303 dan dapat digunakan pada lingkungan yang ekstrem.

certmark certmark certmark

Fitur utama

  • Deteksi factor 1 dengan jarak deteksi yang sama untuk besi dan aluminium
  • Ketahanan yang tinggi terhadap benturan dan keausan oleh kontak dengan benda kerja atau sikat kawat (head/housing sensor: stainless steel)
  • Mengurangi risiko kerusakan yang disebabkan oleh chip aluminium
  • Indikator LED 2-warna untuk kemudahan monitor status
  • Kabel tahan minyak
  • Tingkat proteksi
    • - Tipe kabel, tipe konektor kabel: IP66, IP67
    • - Tipe konektor: IP66, IP67, IP67G, IP68
  • Lapisan PTFE mencegah malfungsi yang disebabkan oleh percikan pengelasan (model tahan percikan PRFDA□)
  • Deteksi Factor 1

  • Housing Berbahan Logam

  • Head Sensor Tebal

  • Deteksi Jarak Jauh

  • Indikator Operasi, Stabilitas

  • Ketahanan yang Tinggi

  • Beragam Sirkuit Proteksi

  • Tingkat Proteksi

  • Vários tipos de conexão

Factor 1 pada Besi dan Aluminium

Sensor dengan pengurangan factor 1 memastikan jarak deteksi yang sama untuk besi dan aluminium. Memungkinkan deteksi yang stabil pada lini yang memiliki fitur material besi dan aluminium.
Model M18, M30 menawarkan deteksi factor 1 untuk aluminium, besi dan kuningan.

  • Memastikan jarak deteksi yang sama untuk material besi dan aluminium

    Perbesar

  • Factor pengurangan berdasarkan tipe logam

    Factor pengurangan berdasarkan tipe logam
    Model / Material Fe Al Brass Cu Sus
    M12 1 1 0.6 1.1 0.5
    M18 1 1 1 1.1 0.6
    M30 1 1 1 1.1 0.6

Tersedia dalam Berbagai Ukuran dan Tipe Kabel

Sensor tersedia dalam model M8, M12, M18, M30, dan tipe kabel/konektor kabel/konektor yang memungkinkan pemasangan dalam tempat sempit atau terbatas dan beragam pengaturan pengguna

  • Head Sensor Berbahan Logam Menyediakan Ketahanan yang Tinggi

    Head sensor stainless steel 303 memberikan ketahanan yang kuat, membuat sensor ini ideal di lingkungan dimana head sensor dapat mengalami kerusakan atau keausan karena peralatan atau sikat kawat.

    Uji ketahanan permukaan deteksi akibat penggunaan sikat terus menerus
    • Keadaan awal

    • setelah 30 menit

    • Setelah 3 jam
      (Operasi Normal)

    Sensor dapat digunakan dengan aman, bahkan dengan keausan pada head sensor yang disebabkan oleh penggunaan sikat kawat secara terus menerus.

  • Mengurangi Resiko Malfungsi yang Disebabkan oleh Serpihan Aluminium

    Sensor ini dirancang untuk meminimalkan risiko kerusakan akibat serpihan aluminium, menawarkan kinerja yang tinggi di lingkungan dengan serpihan logam. 

    Pengeboran mesin logam dalam proses pemotongan aluminium.

    Perbesar

  • Kabel (PVC) Tahan Minyak

    Kabel tahan minyak memungkinkan sensor untuk dipasang di lingkungan dengan fluida hidrolik atau fluida cutting.

    Perbesar

  • Tingkat proteksi IP66, IP67, IP67G, IP68

    Tingkat proteksi IP66, IP67, IP67G, IP68 memungkinkan unit digunakan dengan aman di lingkungan dengan debu atau air.

    Perbesar

Indikator Status untuk Identifikasi yang Cepat

Indikator operasi dan indikator stabilitas memungkinkan pengguna untuk mengidentifikasi status pengoperasian secara cepat dari berbagai sudut.

  • Perbesar

    Tipe Ring: Tipe Kabel, Tipe Kabel Konektor

  • Perbesar

    4 Arah LED: Tipe Konektor

Ketahanan yang Tinggi pada Lingkungan Pengelasan

Sensor induktif berbahan logam memiliki fitur ketahanan yang tinggi terhadap gangguan medan magnet dari arus pengelasan dan lapisan PTFE anti lengket mencegah percikan pengelasan menempel pada sensor yang meminimalkan risiko malfungsi selama pengelasan.

Model tahan percikan PRFA

  • Perbesar

    Pengoperasian normal bahkan dalam jarak pemasangan pendek antara sensor dan area pengelasan (pemasangan depan 10 mm, pemasangan samping 50 mm)

    Jarak minimum adalah untuk model M18, dan jarak dapat berubah tergantung pada lingkungan pengelasan

    Cover proteksi dijual terpisah

  • Perbesar

    Lapisan PTFE (Polytetrafluoroethylene): Sebuah lapisan fluoropolymer sintetis dari tetrafluoroethylene yang memiliki sifat tahan panas, koefisien gesekan yang rendah, ketahanan abrasi yang tinggi, memiliki sifat anti lengket, dan sifat dielektrik yang sangat baik.

Unduh

  • Tidak ada hasil pencarian

Pencari model

Harap gunakan pencari model untuk mencari produk menggunakan spesifikasi terperinci Pencari model

Produk yang baru dilihat

Lihat selengkapnya

Tidak ada produk yang dilihat baru-baru ini

Produk yang diinginkan

Lihat selengkapnya

Bandingkan produk

Lihat selengkapnya

Histori unduhan

Lihat selengkapnya

Pertanyaan produk