Rekomendasi browser

Harap gunakan Internet Explorer 10 atau lebih tinggi untuk tampilan yang optimal di situs web Autonics.

Saat menggunakan Internet Explorer 10 atau lebih lama, penampil dan tata letak layar CAD 3D tidak dapat ditampilkan secara normal.
Untuk kemudahan menggunakan situs ini, sebaiknya upgrade ke browser modern.

browser img

Seri BJX - Photoelectric Sensor Jarak Jauh, Ringkas

BEST

Seri BJX Photoelectric Sensor Jarak Jauh, Ringkas

Photoelectri sensor ringkas seri BJX memiliki fitur lensa tinggi performa dengan deteksi jarak jauh hingga 30 m. Sensor ini juga menawarkan noise immunity yang baik dan gangguan minimum dari cahaya sekitar untuk deteksi kehadiran yang andal dan akurat. Fungsi pencegahan mutual interference memungkinkan pemasangan berdekatan dari beberapa sensor dan fungsi MSR (mirror surface rejection) memungkinkan tinggi deteksi dari target reflektif.

certmark certmark certmark certmark

Fitur utama

  • Lensa tinggi performa dengan deteksi jarak jauh
    - Tipe Through-beam: 30 m
    - Tipe Diffuse reflective: 1 m
    - Tipe Retroreflective: 3 m (MS-2A)
  • Berukuran ringkas: L 20 x T 32 x P 11 mm
  • Dilengkapi fungsi M.S.R (Mirror Surface Rejection) (retroreflective)
  • Dapat berganti mode operasi Light ON/Dark ON
  • Penyesuaian sensitivitas
  • Sirkuit proteksi polaritas terbalik terintegrasi dan sirkuit proteksi (sirkuit pendek) arus berlebih output
  • Fungsi pencegahan mutual interference (kecuali tipe through-beam)
  • Noise immunity dan minum gangguan dari cahaya sekitar
  • Tingkat proteksi: IP65
  • Deteksi Jarak Jauh

  • Mirror Surface Rejection (MSR)

  • Berganti Mode Operasi

  • Noise Immunity yang Lebih Baik

Deteksi Jarak Jauh hingga 30 m

Seri BJX memiliki fitur hingga 2 kali deteksi jarak lebih jauh dibandingkan dengan model seri BJ, dengan jarak deteksi hingga 30 m.

Tipe through-beam: 30 m / tipe diffuse reflective: 1 m / tipe retroreflective: 3 m (MS-2A)

Fungsi Mirror Surface Rejection (MSR) (Tipe Retroreflective)

Model tipe retroreflective memiliki fitur filter polarisasi terintegrasi yang memungkinkan unit untuk hanya menerima cahaya dari reflektor. Fungsi ini memungkinkan deteksi yang stabil untuk target berekfletivitas tinggi, termasuk logam, kaca, dan lain-lain.

  • Prinsip Kerja Fungsi Mirror Surface Rejection (MSR)
  • The Working Principle of Mirror Surface Rejection (MSR) Function

    Perbesar

    Cahaya akan melewati filter polarisasi pada emitter akan menjadi horizontal. Cahaya akan berefleksi pada retroreflective mirror dan akan berubah 90˚ dan cahaya vertikal akan diterima oleh receiver melalui filter polarisasi vertikal.

  • The Working Principle of Mirror Surface Rejection (MSR) Function

    Perbesar

    Cahaya yang dipantulkan dari target reflektif akan tetap horisontal, dan karenanya tidak akan diterima oleh penerima dengan filter polarisasi vertikal.

Fungsi Pencegahan Mutual Interference (Kecuali Tipe Through Beam)

Siklus pemancar sensor dapat diubah yang memungkinkan beberapa sensor dipasang berdekatan satu sama lain tanpa memengaruhi sensor terdekat lainnya.

Noise Immunity Sangat Baik dan Minim Gangguan Cahaya Sekitar

Noise immunity yang lebih baik dengan menggunakan filter digital dengan algoritma penghindaran kebisingan. Minim gangguan dari cahaya sekitar dengan algoritma penghindaran cahaya sekitar

Pemasangan Mudah dengan Lubang Ulir Sekrup

Lubang pemasangan dibuat dengan ulir sekrup sehingga sensor dapat dipasang hanya dengan menggunakan baut.

Indikator Status

Pengguna dapat dengan mudah memeriksa status sensor dengan indikator operasi (LED kuning) dan indikator stabilitas (LED hijau)

Penyesuaian Sensitivitas

Pengguna dapat menyesuaikan sensitivitas sensor dengan menggunakan penyesuaian sensitivitas untuk pengaturan yang optimal tergantung pada lingkungan.

Unduh

  • Tidak ada hasil pencarian

Pencari model

Harap gunakan pencari model untuk mencari produk menggunakan spesifikasi terperinci Pencari model

Produk yang baru dilihat

Lihat selengkapnya

Tidak ada produk yang dilihat baru-baru ini

Produk yang diinginkan

Lihat selengkapnya

Bandingkan produk

Lihat selengkapnya

Histori unduhan

Lihat selengkapnya

Pertanyaan produk